BSD City kembali menghadirkan satu cluster yang sangat sesuai dengan keluarga modern, Cluster Aure BSD. Rumah di cluster ini memiliki desain minimalis, modern dan terkesan timeless. Di sini, Anda bisa menikmati hunian dengan konsep modern tanpa pagar, sehingga rumah terasa lega dan mewah.

 

Whatsapp

Fasilitas di Cluster Aure BSD ini pun lengkap. Pasalnya, kompleks ini merupakan salah satu yang terbaik, dibangun oleh pengembang ternama Sinarmas Land. Di kompleks ini juga Anda akan menikmati kemudahan akses ke berbagai tempat di sekitarnya.

Tipe Unit Cluster Aure BSD

Terdapat tiga tipe hunian yang bisa Anda pilih di kompleks ini, yaitu:

  • Tipe 135/120, hadir sebagai rumah dua lantai modern yang lengkap dengan berbagai fasilitas bagi Anda. Uni rumah ini dilengkapi dengan 4 kamar tidur, 2 ruang duduk serta 1 ruang makan. Rumah ini juga dilengkapi dengan carport untuk 1 mobil.

  • Tipe 116/96 merupakan rumah dua lantai yang minimalis dan sangat cocok bagi Anda. Rumah ini dilengkapi dengan 3 kamar tidur, 1 ruang duduk, dan 1 ruang makan. Unit rumah ini dilengkapi dengan carport yang bisa menampung 1 mobil.

  • Tipe 88/84 juga hadir sebagai rumah dua lantai yang dinamis untuk Anda. Di unit rumah ini, Anda akan mendapatkan 3 kamar todur, 1 ruang duduk dan 1 ruang makan. Terdapat carport yang bisa menampung 1 mobil.

Hunian di Cluster Aure BSD merupakan solusi tepat untuk Anda yang ingin menikmati kenyamanan hidup. Terletak di kawasan yang terencana dan sangat cantik, Anda bisa menikmati indahnya hidup di sini. Jadi, tunggu apa lagi?

Marketing & Sales Office PT. Bumi Serpong Damai Tbk Jl. BSD Boulevard, Kav. Office Park No.1, BSD City, Tangerang Selatan

Phone: 0811 9850 668
Email : Hallomarketing77@gmail.com

 

More Information:

Whatsapp SMS

Leave Reply

Leave this field blank